5+ Cara Cek Saldo BCA yang Paling Benar
caracekonline.net | Masih kesusahan untuk memeriksa
saldo pada bank BCA kamu? Belum tahu cara cek saldo BCA yang benar dan mudah? Berikut panduan termudah dan benar untuk mengetahui sisa saldo BCA secara online maupun offline.
Bank merupakan salah satu kebutuhan utama bagi para pebisnis, baik itu bisnis secara online ataupun bisnis secara nyata. Apabila kamu seorang pedagang, maka hal yang harus pertama kamu lakukan ketika menerima pembayaran dari pembeli adalah melakukan pengecekan saldo rekening kamu.
Saat ini banyak bank yang telah memberikan kemudahan untuk para nasabahnya dalam melakukan pengecekan saldo, terutama bank BCA.
Bank Central Asia atau BCA adalah salah satu bank asing yang hadir di Indonesia. Kini bank BCA sudah menjadi salah satu bank terbesar di Indonesia yang mempunyai banyak nasabah.
Bank Central Asia atau BCA adalah salah satu bank asing yang hadir di Indonesia. Kini bank BCA sudah menjadi salah satu bank terbesar di Indonesia yang mempunyai banyak nasabah.
Hingga kini, Bank BCA memberikan fitur dan fasilitas menarik untuk para nasabahnya terutama dalam menangani urusan saldo dan rekening. Salah satu fasilitas yang diberikan kemudahan untuk para nasabah adalah cek saldo. Selain memberi kemudahan, pihak bank juga memberikan banyak cara untuk para nasabahnya dalam urusan cek saldo.
Meskipun pihak BCA sudah memberikan kemudahan, namun ternyata saat ini masih banyak para nasabah bank BCA yang belum mengerti bagaimana cara untuk cek saldo. Nah apabila kamu salah satu nasabah bank BCA dan belum tahu cara cek saldo kamu, kamu bisa simak ulasan yang berikut ini.
Nah itulah sedikit ulasan dari saya mengenai cara cek saldo bank BCA. Semoga artikel ini bisa membantu para nasabah bank BCA dalam melakukan pengecekan saldo. Selamat mencoba.
Artikel Terkait :
Cara Cek Saldo BCA
Meskipun pihak BCA sudah memberikan kemudahan, namun ternyata saat ini masih banyak para nasabah bank BCA yang belum mengerti bagaimana cara untuk cek saldo. Nah apabila kamu salah satu nasabah bank BCA dan belum tahu cara cek saldo kamu, kamu bisa simak ulasan yang berikut ini.
Cara Cek Saldo BCA
Img by: Freepik.com |
Cek Saldo BCA Lewat ATM
Metode paling sederhana untuk mengetahui sisa saldo BCA adalah dengan bantuan mesin ATM BCA yang tersedia di beberapa tempat. Jika kamu dekat dengan ATM BCA, maka kamu bisa coba cara cek saldo BCA seperti langkah berikut.
- Masuklah ke ruang mesin ATM BCA.
- Masukkan kartu ATM BCA kamu.
- Input dan masukkan PIN ATM BCA kamu.
- Lanjut pilih Transaksi Lainnya.
- Kemudian langsung pilih Informasi Saldo.
- Sisa saldo BCA kamu akan langsung tampil di layar mesin ATM.
Cek Saldo BCA Lewat Internet Banking BCA
Untuk dapat menggunakan layanan Internet Banking BCA ini, kamu harus terdaftar dan memiliki username beserta PIN/Password untuk nantinya login ke web dan melakukan pengecekan saldo. Tenang, begini langkah-langkahnya.
Langkah 1: Registrasi I-Banking BCA
Kamu bisa melakukan registrasi internet banking BCA melalui mesin ATM atau lewat customer service di kantor BCA. Jika ingin melakukan pendaftaran melalui mesin ATM, maka langkahnya:
- Kunjungi mesin ATM BCA terdekat.
- Masukkan kartu ATM BCA dilanjutkan dengan input PIN ATM.
- Pilih menu Daftar E-Banking/Autodebet.
- Pilih Internet Banking.
- Buatlah PIN KlikBCA dengan kombinasi 6 digit angka.
- Ketikkan kembali PIN KlikBCA yang sudah dibuat sebelumnya.
- Kemudian akan keluar struk berisi user ID KlikBCA kamu.
- Simpan dengan baik sebagai bukti pendaftaran.
Langkah 2: Cek Saldo BCA
- Buka dan kunjungi https://ibank.klikbca.com/
- Input dan masukkan USER ID dan PIN Internet Banking kamu.
- Klik tombol LOGIN.
- Setelah berhasil masuk, langsung saja klik Informasi Rekening.
- Lanjut pilih Informasi Saldo.
- Sisa saldo BCA kamu akan langsung ditampilkan.
Cek Saldo BCA Lewat Mobile Banking BCA
Sekarang jaman smartphone! Kamu bisa mengecek saldo BCA melalui aplikasi di smartphone kamu lho. Caranya kamu bisa praktekkan langkah berikut ini.
- Download dan Install aplikasi BCA Mobile di Google Play (pengguna android) atau App Store (pengguna iphone).
- Setelah terinstall, buka dan jalankan aplikasi BCA Mobile.
- Login menggunakan akun milikmu.
- Langsung saja pilih menu M-BCA.
- Lanjutkan dengan memilih menu M-Info.
- Kemudian pilih Informasi Saldo.
- Masukkan Pin M-BCA.
- Sisa Saldo BCA kamu akan ditampilkan.
Cek Saldo BCA Lewat SMS Banking BCA
Memang, mengetahui sisa saldo BCA melalui SMS paling disukai oleh kebanyakan nasabah. Terlebih bagi yang sedang hemat kuota internet. Pengecekan saldo BCA via SMS bisa dilakukan setelah melakukan registrasi terlebih dahulu. Tenang, begini langkahnya.
Langkah 1: Daftar SMS Banking
Untuk mendaftar, kamu bisa melakukannya di mesin ATM BCA yang ada di dekat lokasimu sekarang ini.
- Kunjungi ATM BCA terdekat.
- Masukkan kartu ATM BCA kamu ke mesin ATM.
- Masukkan PIN ATM BCA kamu.
- Langsung cari dan pilih menu Daftar E-Banking/Autodebet.
- Lanjutkan pilih SMS BCA.
- Masukkan nomor handphone/smartphone yang akan dipakai untuk melakukan transaksi SMS BCA.
- Masukkan 4 (empat) digit kode akses sesuai pilihan kamu sendiri. Harus diingat ya!
- Masukkan 4 (empat) digit kode akses yang telah dipilih sekali lagi dan pilih Benar.
- Pilih Ya untuk persetujuan konfirmasi nomor handphone.
Langkah 2: Cek Saldo BCA via SMS
Setelah pendaftaran SMS banking berhasil, kamu bisa langsung cek saldo menggunakan fitur SMS. Begini langkahnya:
- Buka dan jalankan menu SMS/Pesan.
- Ketikkan format pesan:
Saldo<spasi>Kode Akses
- Contoh: SALDO 7123
- Lalu kirim pesan ke nomor 69888
- Tunggu balasan hingga sisa saldo BCA kamu ditampilkan.
Cek Saldo BCA Lewat Telepon
Memang bisa? Tenang, selain SMS Banking BCA juga bisa melakukan pengecekan saldo melalui telepon lho! Layanan ini pun sering disebut dengan BCA by Phone.
Untuk bisa menggunakan layanan BCA by Phone ini, kamu harus mengaktifkan KeyBCA dulu dengan cara:
- Datangi kantor BCA terdekat dari lokasimu untuk melakukan registrasi BCA by Phone dan KeyBCA. Sebab tanpa KeyBCA, kamu tidak akan dapat melakukan transaksi ini.
- Lalu kamu bakalan mendapatkan nomor akses BCA by Phone berdasarkan wilayah tempat tinggalmu.
- Apabila telah aktif, kamu pun bisa menggunakan layanan ini dengan memencet nomor akses BCA by Phone sesuai wilayahmu.
- Jika kamu pakai handphone biasanya akan dikenakan biaya sebesar Rp550/menit dan nomor telepon rumah akan dikenakan tarif Rp350 per menitnya.
Artikel Terkait :
Cara Cek Saldo BCA